Berdasarkan Keputusan Kepala Badan Kepegawaian Negara
Nomor 35 C Tahun 2004 Tanggal 12 Nopember 2004 dan sesuai pelaksanaan
ujian/seleksi penerimaan CPNSD Propinsi Jawa Timur tanggal 2 Desember
2004, dengan ini diumumkan hasil ujian / seleksi penerimaan CPNSD
Propinsi Jawa Timur Tahun 2004 yang dinyatakan Lulus sebagaimana
daftar terlampir . Bagi Peserta yang dinyatakan lulus ujian CPNSD Tahun
2004 tersebut diatas agar melengkapi persyaratan sebagai berikut : |
|
|
a. |
Foto Copy ijazah/STTB yang
telah dilegalisir sesuai dengan ketentuan yang berlaku; |
|
b. |
Pas Photo hitam putih
ukuran 3 x 4 Cm (8 Lembar); |
|
c. |
Surat Pernyataan tentang
bukti pengalaman kerja authentik dan legalisir bagi yang memiliki
pengalaman kerja; |
|
d. |
Kartu Tanda Pencari Kerja
dari Dinas Tenaga Kerja (Asli); |
|
e. |
Surat Keterangan Kelakuan
Baik (SKKB) dari Kepolisian (Asli); |
|
f. |
Surat Keterangan Sehat
Jasmani dan Rohani dari Dokter (Asli); |
|
|
|
Masing-masing
berkas di foto copy rangkap 2 (dua) |
Peserta
diharap melaporkan diri dan mengikuti pengarahan di Ruang Rapat Graha
Wicaksana Praja Lantai VII Setda Propinsi Jawa Timur Jl. Pahlawan 110
Surabaya, Pada Hari Kamis, Tanggal 30 Desember 2004 Pukul 09.00 WIB. |
Apabila
peserta yang ditetapkan diterima tidak hadir atau tidak melengkapi
persyaratan tersebut diatas, maka yang bersangkutan dinyatakan gugur |
Demikian Pengumuman ini disampaikan untuk diketahui, |